top of page

Poli Kesehatan Ibu & Anak

Pregnant Woman Practicing Yoga

Upaya kesehatan ibu dan anak adalah upaya di bidang kesehatan yang menyangkut pelayanan dan pemeliharaan ibu hamil, ibu bersalin, ibu menyusui, bayi dan anak balita serta anak prasekolah.

Poli KIA adalah tempat mendapatkan pelayanan kesehatan terkait dengan ibu dan anak. Poli KIA adalah bentuk pelayanan Puskesmas dalam gedung yang pelayananannya sebatas pelayanan dasar.

pngwing.com (7).png

puskesmasmunjul

pngwing.com (9).png

Puskesmas Kelurahan Munjul

bottom of page